You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ratusan Kader PKK Ikut Pelatihan Pembuatan Bakso dan Siomay
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Kader PKK Jakut Diajarkan Cara Membuat Bakso

100 kader PKK dan Bina Keluarga Balita Pendidikan Anak Usia Dini (BKB-PAUD) dari Sungai Bambu, Warakas dan Papanggo, Jakarta Utara diajarkan membuat bakso dan siomay di Balai Yos Sudarso.

Mudah-mudahan pelatihan ini nantinya bisa dikembangkan ke anggota kader lainnya

"Mudah-mudahan pelatihan ini nantinya bisa dikembangkan ke anggota kader lainnya dan bantu ekonomi keluarga," kata Ani Wahyu Haryadi, Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Jakarta Utara, Rabu (5/10).

Menurut Ani, pelatihan membuat bakso dan siomay ini diberikan sebagai bentuk pemberdayaan potensi masyarakat. Sehingga ke depannya mampu menambah ilmu dan penghasilan warga.

Kader PKK Diminta Terapkan Revolusi Mental Keluarga

"Ini bisa dikembangkan, khususnya di lingkungan mereka masing-masing," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1571 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1542 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1141 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1104 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati